Ninja? Apa itu Ninja?
Ninja berasal dari cina kuno yang kemudian melanjutkan perjalanan ke Jepang selama Dinasti Tang. Orang Jepang mengembangkan seni beladiri Ninja, dengan menciptakan pembunuh yang mematikan, yang dapat menyelinap masuk tanpa terdeteksi dan kemudian menyerang secara tiba-tiba.
Asal usul ninja sangat tidak jelas dan sulit untuk dipastikan. Menurut sejarah, mereka ada sekitar abad ke-14. Dalam catatan tertulis detail kegiatan ninja bahwa mereka juga dikenal sebagai shinobi “ahli di bidang pengumpulan informasi,” atau “ahli dalam penyamaran dan bergerak secara diam-diam” yang mampu menembus wilayah musuh untuk mengamati setiap gerak-geriknya dan mendapatkan informasi rahasia tanpa terdeteksi. Pada periode Sengoku (masa peperangan di Jepang abad 15 – 17), tentara bayaran dan mata-mata untuk di sewa muncul dari daerah Iga dan Koga di Jepang, dan dari klan inilah yang kemudian banyak pengetahuan tentang ninja itu disimpulkan.
Patung Sanada Yukimura
Sarutobi Sasuke
Spoiler for 1:
Kirigakure Saizo
Spoiler for 2:
Yuri Kamanosuke
Spoiler for 3:
Fuma Kotaro (???? – 1603)
Spoiler for 4:
Hattori Hanzo (1542 – December 23, 1596)
Spoiler for 5:
Mochizuki Chiyome (abad 16)
Spoiler for 6:
Fujibayashi Nagato (abad 16)
Spoiler for 7:
Ishikawa Goemon (1558 – 1594)
Spoiler for 8:
Yagyu Sekishusai Taira-no-Munetoshi (1529-1606)
Spoiler for 9:
Pakaian yang digunakan oleh ninja berada di musium Ninja Iga-ryu
Senjata khas ninja yaitu Kusarigama
Mizugumo atau sepatu untuk bergerak diatas air dan sepatu khusus untuk memanjat tembok
Komuso biksu adalah penyamaran yang paling sering digunakan oleh ninja
Read more: http://haxims.blogspot.com
0 Comments:
Posting Komentar