Minggu, November 07, 2010

Foto Close-Up Permukaan Matahari Yang Sesungguhnya, Menakjubkan


Pernahkah Anda terbayang bagaimana sebenarnya bentuk permukaan matahari yang sesungguhnya, yang sekarang bisa kita lihat hanyalah cahaya yang tak tertembus mata telanjang. Ternyata permukaan matahari bentuknya sangat menakjubkan indah sekali bagaikan karya seni pelukis legendaris dunia.

Foto Close-Up Permukaan Matahari (Klik Gambar Untuk Resolusi Lebih Besar)

Foto Close-Up Permukaan Matahari (Klik Gambar Untuk Resolusi Lebih Besar)

Seperti hasil guratan kuas dari lukisan abkstrak yang begitu indah. coba lihat versi Hi Resolutionnya wow, luar biasa, menakjubkan kekuasaan Tuhan Yang Maha Kuasa. Karya indah ini diabadikan oleh seorang astronom Dr Kevin Reardon dari Arcetri Astrophysical Observatory di Florence  Italia dengan luas area yang diambil 65 ribu mil persegi.


Lihatlah gas super panas matahari menjilat jilat sangat cepat dan aktif meledak ledak dikenal sebagai spikula sekitar 300 mil dan menyembur ke atas diameter dari matahari dengan kecepatan supersonik 45.000 mph. Mereka dapat diibaratkan pipa gas, masing-masing selebar sebuah negara kecil dan selama setengah Bumi.



http://dunia-panas.blogspot.com

Reddit
Digg
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

0 Comments:

Posting Komentar

Arsip

Mengenai Saya

About This Blog

Blog ini adalah kumpulan artikel tentang berita, hal unik, sejarah, legenda, misteri dan fenomena baik yang sudah terpecahkan maupun yang masih diteliti dan pedebatan, dan legenda legenda.

Isi dari artikel adalah hasil penyuntingan dan penterjemahan dari artikel yang sudah ada diinternet. Kami hanya ingin mendedikasikan blog ini untuk penyebarluasan ilmu yang semoga bermanfaat dan dapat menjadi bahan renungan untuk pembaca bahwa masih banyak misteri/fenomena yang belum terjamah oleh pemikiran manusia dan sesungguhnya semua ilmu adalah milik Allah S.W.T.

Pemikiran tentang keberadaan manusia di alam semesta adalah rahasia-Nya, tetapi manusia diberi akal & pikiran untuk terus menimba ilmu bermanfaat darimanapun ilmu itu berasal.

Postingan di blog ini boleh di copy atau disebarluaskan asal dicantumkan link sumbernya.
 

Pristianpedia™ Copyright © 2010 LKart Theme is Edited by Pristian Hendra Pradana