Selasa, Oktober 19, 2010

Kode untuk Pasang Badge/Button


Gimana sih cara bikin kotak kode untuk pasang link, kayak di sidebar kanan blog ini? Gimana bikin badge/button/gambarnya itu?
gbr badge
Karena sering ada yang nanya, maka inilah jawabannya :)

Pertama, siapkan dulu gambar button/badge yang diinginkan. Kita bisa membuatnya sendiri dengan bantuan software Paint, Adobe Photoshop, atau yang lain. Tapi yang lebih mudah, kita bisa menggenerate secara otomatis dari web-web penyedianya.
Web untuk membuat gambar button/badge tersebut antara lain:
** Brilliant Button Maker
** Kalsey Button Maker

Kedua, simpan badge/button yang telah kita buat tersebut di image hosting kita. Bisa di imageshack.us, photobucket, atau lainnya.

Ketiga, tambahkan kode seperti di bawah ini ke template blog.



Copy kode di bawah ini:




AAA= ganti dengan alamat blog, di sini misalnya jadi: http://pernakpernikblog.blogspot.com/
BBB= ganti dengan alamat gambar button/badge yang telah diupload ke internet.
Misal menjadi: http://img139.imageshack.us/img139/3747/mybloguv4.png

Setelah itu, simpan atau republish template blog kita.
Done! :)

Reddit
Digg
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

1 Comment:

Rumah Bu Guru said...

siip

Posting Komentar

Arsip

Mengenai Saya

About This Blog

Blog ini adalah kumpulan artikel tentang berita, hal unik, sejarah, legenda, misteri dan fenomena baik yang sudah terpecahkan maupun yang masih diteliti dan pedebatan, dan legenda legenda.

Isi dari artikel adalah hasil penyuntingan dan penterjemahan dari artikel yang sudah ada diinternet. Kami hanya ingin mendedikasikan blog ini untuk penyebarluasan ilmu yang semoga bermanfaat dan dapat menjadi bahan renungan untuk pembaca bahwa masih banyak misteri/fenomena yang belum terjamah oleh pemikiran manusia dan sesungguhnya semua ilmu adalah milik Allah S.W.T.

Pemikiran tentang keberadaan manusia di alam semesta adalah rahasia-Nya, tetapi manusia diberi akal & pikiran untuk terus menimba ilmu bermanfaat darimanapun ilmu itu berasal.

Postingan di blog ini boleh di copy atau disebarluaskan asal dicantumkan link sumbernya.
 

Pristianpedia™ Copyright © 2010 LKart Theme is Edited by Pristian Hendra Pradana